Di jaman teknologi seperti sekarang, apapun bisa dilakukan dengan mudah. Salah satu contohnya adalah akses dan pengelolaan server website yang kini bisa dilakukan secara jarak jauh (remote server) dan aman melalui internet. Hal tersebut bisa dengan mudah kamu lakukan menggunakan sebuah protokol jaringan yang bernama SSH (Secure Shell Connection). Dengan SSH ini kamu bisa mengakses […]
Website down menjadi suatu kendala yang bisa dialami oleh semua pemilik website dengan berbagai faktor internal maupun eksternal. Jaminan uptime dari sebuah website menjadi salah satu tolak ukur penting bagi pemilik website dalam menentukan kualitas serta rangking website guna menarik banyak pengunjung. Ketika terjadi website down akses pengunjung ke website pun terputus yang nantinya akan […]
Internet Protokol (IP) Address adalah sebaris angka yang digunakan sebagai alamat identifikasi atau identitas untuk setiap komputer, ponsel, atau perangkat lainnya yang terhubung melalui internet. IP Address yang dimiliki akan berbeda di setiap perangkat dan digunakan untuk menghubungi satu sama lain. Sehingga ketika melakukan akses melalui perangkat yang berbeda kamu akan mendapatkan identitas yang berbeda […]
Virtual Private Network (VPN), merupakan sebuah teknologi yang menyediakan jaringan virtual bersifat private, sehingga ketika penggunanya terhubung dengan jaringan public (internet) maka koneksi tersebut akan lebih aman dan terjamin. Secara umum keamanan koneksi internet yang diberikan oleh VPN adalah enkripsi pada setiap data upload dan download penggunanya. Enkripsi tersebut mengubah setiap data menjadi sekumpulan kode […]
Cloud Computing atau Komputasi Awan, secara umum dapat dipahami sebagai sebuah teknologi yang menjadikan internet sebagai pusat server. Teknologi Cloud Computing memudahkan penggunanya dalam penyimpanan data. Pengguna tidak perlu menyediakan storage/hard disk pribadi karena semua data tersimpan secara virtual dalam Cloud dan koneksi internet menjadi syarat utama layanan ini. Pada Cloud Computing terdapat beragam aplikasi, […]
Sistem keamanan firewall dari FortiGate sangat dibutuhkan dalam sebuah jaringan komputer, internet, maupun server, yang nantinya akan berperan sebagai “gatekeeper”. Firewall sendiri merupakan suatu sistem yang berbentuk software ataupun hardware. Berperan penting dalam mengontrol lalu lintas jaringan seperti melakukan autentikasi terhadap akses, memfilter, mengawasi paket data yang mengalir di jaringan. Melalui penjelasan diatas, tugas utama […]
Istilah Revolusi Industri 4.0 sudah terdengar tidak asing, karena pada kehidupan saat ini Industri 4.0 telah banyak memberikan perubahan dalam berbagai aspek kehidupan dunia. Secara sederhana, Revolusi Industri 4.0 dapat diartikan sebagai revolusi yang terjadi pada era Industri untuk yang ke-4 kalinya. Sementara pengertian Revolusi Industri 4.0 secara umum adalah nama yang diberikan terhadap perubahan […]
Bagi perusahaan ataupun perorangan yang memiliki data digital untuk bisnisnya dengan ukuran yang cukup besar serta merupakan data rahasia, Data Center (Pusat Data) menjadi salah satu opsi untuk fasilitas penyimpanan dan pengamanan data tersebut. Secara umum Data Center merupakan fasilitas yang berupa tempat, bangunan ataupun gedung yang berfungsi untuk menyimpan dan mengoperasikan server. Selain itu […]
Imunify360 adalah adalah sebuah sistem pertahanan keamanan yang di kembangkan oleh cloudlinux sebagai optimasi security dari sisi web server dan website, yang bertujuan untuk meminimalisir sejak dini adanya malware yang membahayakan server ataupun website kamu. Imunify360 bekerja dari segala sisi server seperti cPanel, WHM dan Content Management System (CMS). Dikutip dari Cloudlinux , dalam waktu […]
Apa itu VMware? VMware merupakan software Virtual Machine (mesin virtual) yang berguna untuk menjalankan banyak sistem operasi (OS) di dalam sebuah perangkat keras (hardware) seperti Personal Computer (PC) atau laptop. Hal tersebut memungkinkan kamu untuk membagi memori hardware, sehingga kamu seolah memiliki 2 unit hardware dengan sistem operasi yang berbeda namun sebenarnya tergabung dalam satu […]