Category: Security

Bagi para pengguna internet, pasti sudah tidak asing dengan istilah firewall. Sebuah sistem keamanan jaringan yang dapat melindungi sistem-mu dari berbagai ancaman. Sesuai dengan namanya, perangkat ini berperan sebagai dinding pembatas di antara perangkatmu (komputer, HP, dll) dan juga jaringan internet yang digunakan. Lantas, adakah manfaat lainnya dari firewall? Apabila kamu tertarik untuk mengetahui lebih […]

Kamu pasti sering mendengar istilah DDoS attack. Sebuah penyerangan yang dilakukan terhadap website tertentu agar menjadi sulit untuk diakses. Sudah banyak website dari sebuah organisasi atau bisnis yang terkena serangan cyber ini, seperti Cloudflare dan juga Github. Dampaknya cukup merugikan, tidak hanya dari sisi finansial tetapi juga dari sisi kepercayaan konsumen. Lantas, apakah yang dimaksud […]

Dengan segala kemudahan yang didapatkan di jaman teknologi ini, semakin mudah juga bagi para penyerang (hacker) untuk mendapatkan informasi pribadimu yang kemudian bisa disalahgunakan. Hal tersebut dapat mengakibatkan kerugian data dan juga finansial. Banyak jenis kejahatan di dunia maya (cybercrime) yang sudah terjadi saat ini, salah satunya adalah kejahatan phishing. Pernahkah kamu mendengar tentang tindak […]

Di jaman teknologi seperti sekarang, apapun bisa dilakukan dengan mudah. Salah satu contohnya adalah akses dan pengelolaan server website yang kini bisa dilakukan secara jarak jauh (remote server) dan aman melalui internet. Hal tersebut bisa dengan mudah kamu lakukan menggunakan sebuah protokol jaringan yang bernama SSH (Secure Shell Connection). Dengan SSH ini kamu bisa mengakses […]

Pernahkah kamu mengunjungi sebuah website dan melihat pada bagian depan dari URL website tersebut terdapat tulisan HTTP/HTTPS? Untuk melihatnya, kamu bisa lakukan double-click pada bagian URL website. Lalu akan muncul HTTP/HTTPS pada bagian depan URL website tersebut. Lantas, apakah perbedaan dari HTTP/HTTPS yang terdapat pada sebuah alamat website? Yuk simak penjelasan berikut mengenai HTTP dan […]

Pernahkah kamu merasa terganggu dengan banyaknya email spam yang masuk ke inbox-mu? Sehingga hal tersebut menyulitkan kamu untuk melihat email yang memiliki prioritas tinggi untuk dibaca atau dibalas. Tetapi jangan khawatir, karena terdapat sebuah fitur bernama spam filters pada layanan email hosting yang sangat berguna terutama bagi pengguna layanan email hosting yang menggunakan email-nya sebagai […]

Website down menjadi suatu kendala yang bisa dialami oleh semua pemilik website dengan berbagai faktor internal maupun eksternal. Jaminan uptime dari sebuah website menjadi salah satu tolak ukur penting bagi pemilik website dalam menentukan kualitas serta rangking website guna menarik banyak pengunjung. Ketika terjadi website down akses pengunjung ke website pun terputus yang nantinya akan […]

Dalam topik kali ini kita membahas mengenai Domain, yang merupakan alamat atau nama untuk mengidentifikasi serta mengantarkan-mu ke sebuah website tanpa memerlukan IP Address. Domain diperlukan untuk mempermudah pengguna internet mengakses suatu website tanpa perlu menghafal sederatan angka rumit yang diberikan oleh IP Address. Misalkan saja sebuah website memiliki IP Address 103.148.192.12, tanpa adanya domain […]

Teknologi penyimpanan data RAID atau Redundant Array of Independent Disk, merupakan sebuah metode menggabungkan beberapa hard disk menjadi satu kesatuan “virtual” drive. Fungsi RAID tersebut merupakan solusi terhadap kebutuhan kapasitas hard disk yang terus meningkat setiap waktu baik pada sistem komputer, server maupun cloud. Level Raid Sejak pertama kali dikenalkan oleh IBM, teknologi RAID pada awalnya […]

Sistem keamanan firewall dari FortiGate sangat dibutuhkan dalam sebuah jaringan komputer, internet, maupun server, yang nantinya akan berperan sebagai “gatekeeper”. Firewall sendiri merupakan suatu sistem yang berbentuk software ataupun hardware. Berperan penting dalam mengontrol lalu lintas jaringan seperti melakukan autentikasi terhadap akses, memfilter, mengawasi paket data yang mengalir di jaringan. Melalui penjelasan diatas, tugas utama […]