Tag: hosting

Tahukah kamu perbedaan UI dan UX? Istilah UI (User Interface) dan UX (User Experience) sudah tidak asing di telinga masyarakat umum. Namun, apakah kamu tahu serta memahami jelas tugas dan tujuan dari UI dan UX dalam pemngembangan suatu aplikasi dan website? Tentu saja masih ada beberapa yang belum memahami bahkan mengetahui istilah – istilah tersebut. […]

Apa itu Laravel serta fitur dan kelebihannya? Pada umumnya, pengembangan website tidak pernah berjalan dengan mudah. Proses tersebut terkadang harus menghadapi masalah – masalah yang kompleks. Maka dalam melakukan pengembangan website sebagai developer harus menggunakan framework yang tepat. Dengan begitu, website yang dihasilkan akan lebih maksimal fiturnya dan sesuai dengan kebutuhan. Nah! dalam artikel berikut […]

Pengertian Node.js bagi seorang web developer pasti sudah memahaminya dengan baik bahkan ada yang sudah menggunakannya. Namun, bagi sebagian orang masih belum terlalu memahami bahkan mengetahui pengertian dari Node.js. Nah, dalam artikel ini akan membahas tentang pengertian, fungsi dan bagaimana cara kerja Node.js. Mari kita simak penjelasannya sebagai berikut! Pengertian Node.js Node.js adalah sebuah runtime […]

Dalam pembuatan website pasti akan menggunakan beberapa bahasa pemrograman seperti HTML dan CSS. Mereka merupakan bahasa dasar yang saling berkaitan untuk membangun suatu situs jejaring dan tampilan web secara umum. Bagi seorang developer terutama front-end developer, peran CSS sangatlah penting untuk menunjang tampilan pada laman website lebih menarik. Sehingga memberikan kesan kenyamanan bagi para penunjung […]

Bahasa pemrograman Ruby sudah tidak asing bagi seorang developer. Namun, bagi para developer pemula yang baru memulai langkahnya untuk mempelajari bahasa pemrograman. Ruby termasuk salah satu dari sekian banyaknya bahasa pemrogram yang unggul untuk mengembangkan website. Artikel ini akan membahas tentang bahasa pemrograman Ruby secara jelas. Apa itu Ruby? Apa saja kelebihannya? dan Apa contoh […]

Perbedaan Front-End dan Back-End itu apa ya? Dalam pengembangan suatu aplikasi ataupun situs website, istilah Front-End dan Back-End sudah tidak asing lagi ditelinga kalian. Pasalnya Front-End dan Back-End merupakan komponen penting yang menjaga fungsi sistem secara optimal dalam aplikasi maupun situs website. Seiring berkembangnya teknologi yang semakin canggih, maka pengembangan aplikasi ataupun website pun menjadi […]

Pada penggunaan layanan hosting tentu kamu akan bertemu dengan beberapa istilah seperti bandwith, SSD space, shared hosting, CMS, domain, dan masih banyak lagi. Namun, ada istilah yang bernama Inodes dan masih banyak yang kurang memahami istilah Inodes. Seperti yang diketahui bahwa user akan berhati – hati dalam mengontrol kapasitas. Lalu apa itu Inodes? Yuk langsung […]

Pada awalnya ketika ingin membuat situs website, kita harus mempelajari dan memahami terlebih dahulu dasar – dasarnya. Dasar yang harus dipelajari secara umum itu seperti HTML (HyperText Markup Language), CSS (Cascading StyleSheet), dan Javascript. Lalu dalam artikel ini, kita akan membahas salah satu komponen elemen pada HTML. Seperti yang kita tahu bahwa HTML (HyperText Markup […]

Dalam artikel ini akan membahas tentang Framework: pengertian, fungsi, dan jenis. Seperti yang diketahui bahwa pengembangan perangkat lunak maupun website membutuhkan waktu yang tidak sebentar, proses yang cukup panjang, dan juga rentan terjadi error dalam pengerjaannya. Namun ternyata ada Framework yang dapat memudahkan developer dalam mengembangkan perangkat lunak maupun website. Berikut penjelasannya! Apa itu Framework? […]

Bagi para pembuat blog, platform Blogger (Blogspot) dan WordPress sudah sangat tidak asing lagi untuk didengar. Lantaran, kedua platform ini memang sangat populer dan banyak sekali digunakan untuk membuat blog atau website. Namun, masih terdapat banyak pengguna, terutama pemula yang bingung dalam menentukan platform mana yang lebih cocok digunakan. Jika membandingkan Blogger vs WordPress, kira-kira […]