Pernahkah kamu mendengar mengenai berbagai peristiwa kebocoran data yang terjadi di internet? Kira-kira apakah yang menyebabkan terjadinya hal tersebut? Well, terdapat salah satu jenis cybercrime yang dapat menjadi penyebab terjadinya kebocoran data tersebut, yaitu keylogger. Bagi sebagian orang istilah satu ini mungkin terdengar cukup asing, namun siapa sangka bahwa keylogger merupakan salah satu teknik pencurian […]