Bagi para pembuat blog, platform Blogger (Blogspot) dan WordPress sudah sangat tidak asing lagi untuk didengar. Lantaran, kedua platform ini memang sangat populer dan banyak sekali digunakan untuk membuat blog atau website. Namun, masih terdapat banyak pengguna, terutama pemula yang bingung dalam menentukan platform mana yang lebih cocok digunakan. Jika membandingkan Blogger vs WordPress, kira-kira […]